Tips Membawakan Pidato


  • Pertama kali harus dimiliki seorang speaker atau pembicara adalah keberanian. Keberanian untuk maju, tampil, dan berbicara di depan orang banyak.
  • Memang sih,sifat-sifat tersebut tidak mudah kita miliki.Kita dapat melatihnya dengan melakukan hal-hal kecil.
  • Seperti berdiskusi, bercerita, hingga bergosip-gosip ria Jika kita sudah bisa mendominasi dalam berbicara dan berdiskusi, sedikit demi sedikit sifat-sifat tersebut akan tertanam dalam diri kita.
  • Tidak akan ada lagi perasaan gugup dan gerogi ketika berbicara di depan banyak orang.
  • Kita akan merasa lebih tenang dan nyaman dalam menyampaikan materi-materi yang kita sampaikan.
  • Tidak ada yang perlu kita takutkan dalam berpidato.
  • Jika materi sudah siap, kita tinggal mengatur nafas dan mental kita untuk maju ke depan Berbicaralah senyaman, setegas, dan sebagus yang kita bisa. Semua yang kita ungkapkan dan dan bicarakan kita sesuaikan dengan style bicara kita sendiri.
  • Tak perlu memaksa tegas dan garang,padahal aslinya lemah gemulai Performance yang memaksa dan tidak natural akan terkesan buruk dan tidak akan menarik di mata audience. Karena itu,
  • jadilah diri sendiri, dan teriaklah dengan kencang, “Speech…Siapa takut?”